Page 6 - edisi 2 februari
P. 6
ESMURIN Tomodachi Edisi 2, Februari 2021
Kesehatan
Kesehatan
Kesehatan
Hid
Hidup Sehat ala Rasulullahup Sehat ala Rasulullahup Sehat ala Rasulullah
Hid
Oleh Ust Mirna
1. Tidak Makan Berlebihan
Sempat disinggung di awal tadi, bahwa ada
baiknya tidak berlebihan dalam mengonsumsi
makanan. Bukan tanpa alasan tentunya
rasulullah mengajarkan hal tersebut. Apabila 3. Atur Porsi Makan
makan dengan berlebihan, dikhawatirkan akan Rasulullah juga memberi contoh yang baik
menimbulkan berbagai kerugian, seperti nengenai bagaimana porsi makanan yang baik
makanan yang justru tidak habis hingga untuk dikonsumsi. Umat muslim disarankan
mengalami mual dan muntah karena untuk menjaga makanan yang masuk dengan
kekenyangan. mengatur porsi makanan, minuman, dan udara
Dari Aisyah RA, “Dahulu Rasulullah tidak agar seimbang. Sebab, kondisi perut yang
pernah mengenyangkan perutnya dengan dua terlalu penuh dengan makanan dan minuman
jenis makanan. Ketika sudah kenyang dengan akan membuat tidak adanya ruang bernafas
roti, beliau tidak akan makan kurma, dan atau ruang udara dalam perut dan akan
ketika sudah kenyang dengan kurma, beliau membuat sesak nafas.
tidak akan makan roti.” Ada hadist yang menjelaskan mengenai hal
2. Berhenti Makan Sebelum Kenyang tersebut yang berbunyi, “Anak Adam tidak
Salah satu cara menjaga kesehatan sesuai memenuhkan suatu tempat yang lebih jelek
tuntunan rasulullah adalah dengan berhenti dari perutnya. Cukuplah bagi mereka
makan sebelum kenyang. Hal ini ternyata beberapa suap yang dapat memfungsikan
merupakan cara yang cukup ampuh untuk tubuhnya. Kalau tidak ditemukan jalan lain,
menghindari dari berbagai penyakit yang bisa maka (ia dapat mengisi perutnya) dengan
timbul. sepertiga untuk makanan, sepertiga untuk
Dilihat dari sisi medis, berhenti makan minuman, dan sepertiganya lagi untuk
sebelum kenyang dapat mencegah berbagai pernafasan.” (HR Ibnu Majah dan Ibnu
masalah pencernaan yang bisa sangat Hibban).
merugikan tubuh tentunya. 4. Hindari Makanan Haram
Menurut hadist riwayat Bukhari Muslim Jangan sekali-kali umat Islam mengonsumsi
dijelaskan bahwa, “Kami adalah kaum yang makanan yang haram, sebab hal tersebut
tidak makan sebelum lapar dan bila kami dapat menimbulkan berbagai kerugian bagi
makan tidak pernah kekenyangan.” Hadits tubuh. hal tersebut dijelaskan juga pada
tersebut dhaif, namun maknanya benar. surat Al Maidah ayat 3 yang memiliki arti,
“Diharamkan bagimu (memakan) bangkai,
darah, daging babi, (daging hewan) yang
disembelih atas nama selain Allah, yang
tercekik, yang terpukul, yang jatuh, yang
ditanduk, dan diterkam binatang buas, kecuali
yang sempat kamu menyembelihnya, dan
(diharamkan bagimu) yang disembelih untuk
berhala.”
4